19 December 2024

SINANDO dan Peningkatan Perekonomian Masyarakt Desa

sinando2

Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Provinsi Jawa Timur bekerjasama dengan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Ngawi mengadakan Kegiatan SINANDO (Sinau Neng Deso) di Desa Gunungsari Kecamatan Kasreman berupa pelatihan membuat sangar burung.

Tujuan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan perekonomian masyarakat desa/ UMKM di Desa Gunungsari Kecamatan Kasreman.